Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Pertanyaan Interview Kerja di Griya Atau Yomart

Pada artikel sebelumnya saya sudah berbagi pengalaman mengenain Soal Psikotest yang di berikan oleh HRD atau perekrut anggota karyawan baru kepada calon karyawan yomart atau griya.
Seperti janji saya sebelumnya saya Saya akan memberikan pertanyaan pertanyaan interview kepada kalian semua dengan tujuan anda dapat mengambil persiapan langkah awal interview di Griya ataupun yomart.

Pada saat interview orang yang memberikan pertanyaan pertanyaan tersebut berbeda beda, ada 4 orang. tetapi pada saat interview berlangsung kita hanya di hadapi oleh satu orang saja. seseudah itu Beres. saya tidak tahu apa saja yang mereka pertanyaan yang bukan orang yang Menginterview saya. tapi saya akan beberkan pertanyaan orang yang menginterview saya saja.

Untuk masalah namanya saya mohon maff karena tidak sempat berkenalan, hehe, tetapi secara teknis orangnya saya tau betul. ciri cirinya, ramah, pake jilbab, pake kacamata, baik hati dan tidak sombong. ahihi.

Lalu Apa saja yang di pertanyakan saat Interview atau wawancara di Griya Atau Yomart ?

 

PROSES iNTERVIEW
proses Interview
1. Ceritakan Tentang diri anda ?
2. Apakah Anda Sudah Pernah Bekerja sebelumnya?
    Jika Sudah, Bagian apa? Kenapa Anda Keluar?
3. Dari Mana Anda Tau Lowongan Ini?
4. Apakah Anda Siap Di Pindahkan Keluar Kota?
5. Berapakah Gaji yang anda Inginkan?
6.  APakah Kelebihan diri anda?
7. Apakah Kekurangan diri anda?
8. Mengapa Kami Harus Memperkerjakan anda?
9. apakah anda Orang yang sukses?
10. Adakah Pertanyaan Untuk saya?

Note : Untuk soal no 10. pastikan anda mempunyai sebuah pertanyaan untuk di tanyakan, hal ini akan membuat anda terlihat antusias di mata pewawancara. Jika anda bingung harus menanyakan hal apa? saya kasih contoh.

Sebelum mengakhiri wawancara ini, saya mempunyai pertanyaan kepada ibu. Gimana rincian pekerjaan saya (Yang anda lamar sebagai apa) ?

hal pertanyaan yang sederhana adalah seperti itu. setelah itu biasanya pihak perusahaan akan menghubungi anda kembali paling cepat besok dan paling telat adalah 3.Bulan dari sekarang.
Setelah selesai wawancara jangan lupa untuk berjabat tabgan dengan senyum tulus.

semoga artikel ini bisa bermanfaat buat kalian semua, khusunya yang akan wawancara atau interview di Griya Pratama ataupun Yomart.

Untuk yang belum Membaca, Bisa baca juga artikel ebelumnya.
Soal Psikotest di Griya Pratama ataupun Jogja mart / Yomart

3 komentar untuk "Pertanyaan Interview Kerja di Griya Atau Yomart"

  1. hehehe diterima ga udah di interview teh :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalo interview lulus jey, ga lulus sama usernya. soalnya saingannya jauh. haha :-#

      Hapus
    2. Udah Lulus Jey, Di Griya. Panggilannya Lama :D

      Hapus